100 Soal PAS K13 Kelas 6 Tema 3 Tokoh dan Penemuan dan Kunci Jawabannya

Daftar Isi

Pada kesempatan kali ini admin Gurubelajar.my.id akan membagikan Soal PAS K13 Kelas 6 Tema 3 Tokoh dan Penemuan. 2 Persatuan Dalam Perbedaan. Penilaian yang dilakukan oleh guru harus memperhatikan kompetensi yang diukur, metode pembelajaran yang digunakan, sarana prasarana yang tersedia serta kemampuan siswa. Selain itu teknik penilaian manapun yang digunakan guru perlu diinformasikan secara terbuka baik kepada siswa maupun orang tua siswa

Soal PAS K13 Kelas 6 Tema 3 Tokoh dan Penemuan

    Soal soal tematik ini di ambil dari rangkuman materi buku tematik kelas 6 tema 4 yaitu Tokoh dan Penemuan. Soal ini dirangkum dari Download Soal PAS Kelas 6 Semester 1 dan Kunci Jawaban

    Dalam soal yang admin bagikan sudah kami sesuaikan dengan kurikulum k13 revisi terbaru dan juga disesuaikan dengan pedoman kisi kisi KD kurikulum K13. Untuk jumlah soalnya ada 30 nomor yang terdiri atas pilihan ganda 20 nomor , isian 5 nomor dan essai 5 nomor. Tanpa berlama lama bisa kalian soal soal tema 3 kelas 6 dan kunci jawaban dibawah ini :

    Dengan memiliki soal PAS Kelas ini akan sangat bagus untuk bahan penilaian RPP 1 Lembar Untuk Kelas 6. Adapun soal pas kelas 6 di bawah ini

    Soal tema 3 kelas 6 dan kunci jawaban. 

    PENILAIAN AKHIR SEMESTER ( PAS)

    Tema                      :  III (Tokoh dan Penemuan) 

    Kelas                      :  VI

    Waktu                    :  90 Menit

    I. Berilah tanda silang ( x ) pada salah pilihan jawaban A, B, C atau D yang paling tepat !

    PPKn KD 3.2

    1. Siswa menjaga ketenangan kelas. Perbuatan tersebut termasuk contoh pelaksanaan  . . . .   

    A. hak 

    B. beban

    C. kewajiban 

    D. tanggung jawab

    2. Setiap hak harus diimbangi dengan kepatuhan terhadap . . . .

    A. kewajiban 

    B. perjuangan

    C. pengorbanan

    D. pendirian hidup

    3. Ani membaca buku di perpustakaan. Sehabis membaca, Ani memiliki tanggung jawab untuk….

    A. menumpuk buku

    B. meletakkan buku di atas meja

    C. mengambil buku untuk dibawa pulang

    D. mengembalikan buku pada tempatnya semula

    4. Menghormati orang yang lebih tua, menghargai pemeluk agama lain, dan ikut kerja bakti merupakan kewajiban di ….  

    A. rumah

    B. kantor

    C. sekolah

    D. masyarakat

     B.I  KD 3.2

    5. Pahami paragraf berikut !

    Rangkaian  seri adalah rangkaian listrik yang terdiri atas dua buah lampu atau lebih yang di susun berurutan. Sumber tegangan juga di hubungkan secara berderet. Pada rangkaian ini jika satu lampu di padamkan, lampu yang lain akan padam.

    Pokok bahasan paragraf tersebut adalah . . . .

    A. urutan lampu

    B. susunan kabel

    C. rangkaian seri

    D. sumber tegangan

    6. 1) Bukti pertama manusia sudah menggunakan roda sebagai bagian dari kendaraan muncul pada paruh kedua milenium ke empat. 2) Roda kendaraan ini di temukan di beberapa tempat, seperti Mesopotamia. 3) Saat itu terdapat banyak penemuan tentang roda.

    Kata milenium pada paragraf di atas memiliki arti . . . .

    A. pengabdian selama seribu tahun

    B. perayaan ulang tahun yang keseribu

    C. masa kejayaan setelah ribuan tahun 

    D. masa atau jangka waktu seribu tahun

    7. Perhatikan tabel berikut !

    No Kata tidak baku Kata baku

    1        Sekadar                   Sekedar

    2        Cedera                    Cidera

    3        Apotek                    Apotik

    4   Nasehat                  Nasihat    

     Pengelompokan  kata tidak baku dan baku yang sesuai ditunjukan oleh kata pada kolom nomor….

    A. 1

    B. 2

    C. 3

    D. 4

    8. Teks ekplanasi ilmiah adalah teks eksplanasi yang menerangkan suatu proses yang bersifat ….

    A. fiktif

    B. imajinasi

    C. khayalan

    D. ilmu pengetahuan

    IPA KD  3.5

    9. Perhatikan gambar berikut ini !

    Gambar di samping merupakan rangkain listrik . . . .

    10. Saat membuat rangkaian lampu lalulintas, fitting di gunakan untuk tempat . . . .

    A. steker

    B. lampu

    C. sekring

    D. sakelar

         11. Lina sedang melakukan percobaan rangkaian seri sederhana. Pada awalnya kedua lampu  menyala.  Kemudian, ada satu lampu yang mati karena kawat elemennya putus.  Lina mengamati lampu satunya. Ternyata lampu tersebut….

    A. masih tetap menyala

    B. menyala, tetapi redup

    C. mati seperti lampu lainnya

    D. menyala  semakin  terang

    12. Alat yang berfungsi untuk menghubungkan dan memutuskan arus listrik adalah …. 

    A. steker

    B. lampu

    C. sekring

    D. sakelar

    IPS KD 3.2

    13. Sang penemu bola lampu pijar adalah . . . .

    A. Michael Faraday

    B. James Naismith

    C. John Logie Baird

    D. Thomas Alva Edison

     14. Pengaruh perkembangan komputer sebagai berikut :

    1). Menyediakan informasi terkini 

    2). Memudahkan belanja melalui daring 

    3). Meningkatkan promosi budaya

    4). Meningkatkan plagiarisme

    5). Menumbuhkan perilaku individualisme

      Pengaruh positif perkembangan teknologi di tunjukan oleh angka . . . .

    A. 1, 3,  dan  4

    B. 1, 2,  dan  3

    C. 2, 3,  dan  5

    D. 3, 4,  dan  5

    15. Mempermudah komunikasi suara dengan orang yang berbeda pulau merupakan dampak dari penemuan . . . .

    A. telepon

    B. telegram

    C. internet

    D. faksimile

    16. Hasil temuan teknologi yang dapat dimanfaatkan untuk promosi barang dagang berupa audio adalah …. 

    A. radio

    B. televisi

    C. telepon

    D. komputer  

    SBdP KD 3.2

    17. Tangga nada do = C termasuk jenis tangga nada …. 

    A. minor

    B. mayor

    C. melodis

    D. interval 

    18. Interval ascending terdapat pada …. 

    A. 1 (do) ke 3 (mi)

    B. 3 (mi) ke 2 (re)

    C. 4 (fa) ke 1 (do)

    D. 4 (fa) ke 3 (mi)

    19. Lagu "Anging Mammiri" berasal dari daerah….

    A. Bugis

    B. Toraja

    C. Mandar 

    D. Makassar

    20. Jarak antara nada yang satu dengan nada yang lain disebut ….

    A. tempo

    B. birama

    C. melodi

    D. interval 

    II. Isilah titik-titik berikut dengan jawaban yang benar !

    PPKn  KD 3.2  

    21.  Dampak yang terjadi apabila siswa menyontek saat ulangan ialah mendapatkan ….

    B.I  KD 3.2

    22.  Paragraph yang gagasan utamanya berada di akhir paragraph disebut paragraph ….

    IPA KD 3.5

    23.  Lampu lalu lintas di pasang menggunakan jenis rangkaian ….

    IPS KD 3.2

    24.  B.J. Habibie menciptakan pesawat terbang pertama di Indonesia pada tahun ….

    SBdP KD 3.2

    25. Pola jarak tangga nada mayor adalah ….

    III. Jawablah pertanyaan berikut ini dengan benar!

    PPKn  KD 3.2

    26.  Mengapa siswa harus menjaga lingkungan sekolah agar tetap rapi dan bersih ?

    B.I  KD 3.2 

    27.  Bagaimana ciri-ciri kalimat efektif?

    IPA  KD 3.5

    28.  Jelaskan perbedaan rangkaian listrik seri dan parallel!

    IPS  KD 3.2

    29. Mengapa menggunakan telepon akan lebih efektif dan efesien dibanding dengan menggunakan media tulis?

    SBdP  KD 3.2

    30. Bagaimana cara memainkan alat musik pianika?

    Kunci jawaban Soal tema 3 kelas 6 Semester 1 

    KUNCI JAWABAN

    Tema : 3 ( TOKOH dan PENEMUAN )

    Kelas / Semester : VI / I

    PILIHAN GANDA

    1. 3.2 PPKn D 1 11. 3.5 IPA C 1

    2. 3.2 PPKn A 1 12. 3.5 IPA D 1

    3. 3.2 PPKn D 1 13. 3.2 IPS D 1

    4. 3.2 PPKn D 1 14. 3.2 IPS B 1

    5. 3.2 B.I C 1 15. 3.2 IPS A 1

    6. 3.2 B.I D 1 16. 3.2 IPS A 1

    7. 3.2 B.I D 1 17. 3.2 SBdP B 1

    8. 3.2 B.I D 1 18. 3.2 SBdP A 1

    9. 3.5 IPA A 1 19. 3.2 SBdP C 1

    10. 3.5 IPA B 1 20. 3.2 SBdP D 1

    ISIAN 1

    21. 3.2 PPKn Sanksi/hukuman/ teguran 1

    22. 3.2 B.I Induktif  1

    23. 3.5 IPA paralel 1

    24. 3.2 IPS 1995 1

    25. 3.2 SBdP 1   1   ½   1   1   1   ½ 1

    URAIAN

    26. 3.2 PPkN

    Karena menjaga lingkungan agar tetap rapi dan bersih merupakan suatu kewajiban agar kondisi belajar menjadi nyaman dan menyenangkan dan bisa meningkatkan minat belajar, kondisi lingkungan sehat.

    27. 3.2 BI

    Ciri-ciri kalimat efektif 

    - Mudah dipahami

    - Tidak menimbulkan kesalahan tafsir

    - Menyampaikan pemikiran penulis dengan tepat

    - Sistematis dan tidak terdapat kemubaziran kata

    - Menggunakan kosa kata baku.

    28. 3.5 IPA Seri

    - Nyala redup

    - Hemat kabel

    - Disusun bergabung

    - Rangkaian sederhana

    - Hambatannya besar 

    - Bila 1 lampu padam yang lain pasti padam Paralel 

    - Nyala terang

    - Boros kabel

    - Disusun berderet/bercabang

    - Rangkaian rumit

    - Hambatannya kecil

    - Bila 1 lampu padam yang lain masih menyala

    29. 3.2 IPS

    Karena media telepon lebih cepat dan praktis dan mempercepat proses komunikasi, hemat waktu dan biaya baik jarak jauh dan dekat, pesan dapat tersampaikan dengan baik di bandingkan dengan media tulis 0-3

    30. 3.2 SBdP

    Dengan cara meniup selang peniup, dan menekan tuts yang ada dipianika.

    Contoh Soal PAS K13 Kelas 6 Tema 3 Tokoh dan Penemuan

    A.    Berilah tanda silang  (X) Pilhan jawaban a,b,c Atau d yang paling tepat !

       1. Contoh hak seseorang ketika berada di lingkungan masyarakat adalah ....
    a. hak memarahi tetangga
    b. hak meminta-minta uang                                                          
    c. hak diberikan kasih sayang                                                               
    d. hak menyampaikan pendapat

        2. Contoh tanggung jawab pada diri sendiri adalah ....
    a. shalat                                                            
    b. menjadi juara kelas                              
    c. menjaga kebersihan                                                           
    d. membantu orang tua   

        3. Contoh hak anak di rumah  adalah ....
    a. mengerjakan PR                                   
    b. mendapatkan pelajaran                                  
    c. mendapatkan kasih sayang                 
    d. membantu bersih-bersih orang tua

       4. Yang termasuk bagian teks eksplanasi adalah   ....
    a. penjelasan, uraian dan kesimpulan                                            
    b. pembukaan, kesimpulan dan penutup                                                   
    c. kesimpulan, keterangan penejelas dan tambahan                                
    d. pernyataan umum, deretan penjelas dan kesimpulan

        5. Isi paragraf pertama teks eksplanasi adalah  ....                                                                  
          a. penjelas                                                    
    b. kesimpulan                                            
    c. persepsi penulis                                                       
    d. pernyataan umum

       6.  Kalimat  yang  tidak efektif di bawah ini adalah ....
    a. Semua bola di gudang sudah rusak
    b. Para guru sedang rapat di aula sekolah
    c. Murid-murid sedang istirahat di halaman sekolah
    d. Setiap warga-warga harus membayar iuran kebersihan

       7. Hasil temuan John Logie Baird adalah ....                                                       
    a. pesawat kabel
    b. pesawat telepon                                     
    c. pesawat televisi                                      
    d. pesawat terbang
      
       8. Dampak positif adanya televisi di antaranya adalah ....
    a. kita bisa bermalas-malasan
    b. menambah biaya konsumsi listrik                                         
    c. membuat anak-anak diam saja di rumah                                                                 
    d. kita bisa terhibur dengan film-film yang tayang

       9.  Rangkaian listrik yang disusun secara sejajar atau terhubung berurutan dinamakan rangkaian ....                                                      
    a. seri                                                                 
    b. ganda                                                               
    c. paralel                                                             
    d. tunggal 

       10. Manfaat penemuan listrik dalam aspek pendidikan adalah ....                        
          a.untuk komunikasi                                   
    b. untuk pementasan
    c.untuk penerangan                                             
    d. untuk menghitung                                             

       11. Manfaat listrik bagi kehidupan kita diantaranya untuk ....                                    
          a. mengairi sawah                                         
    b. menyalakan kipas angin                        
    c. memasak air menggunakan kayu bakar                                                                            
    d. memasak nasi menggunakan kompor gas

       12. Salah satu manfaat radio bagi kehidupan manusia adalah ....                     
    a. penyalur bakat
    b. sarana promosi                                                         
    c. alat komunikasi                                                
    d. alat transfortasi                                             

       13. Jenis tangga nada Lagu Mariam Tomong adalah . . . .
    a. mayor
    b. minor
    c. cepat
    d. lambat
       14. Ciri Lagu tangga nada minor adalah . . . .
    a. Sedih
    b. Bahagia
    c. gembira
    d. Semangat
       15. Arti simbol tempo Con Brio pada pantitur lagu “Mariam Tomong” adalah ….
    a. lagu dinyanyikan dengan lembut                                   
    b. lagu dinyanyikan dengan nada cepat                                                                   
    c. lagu dinyanyikan dengan syahdu dan bersedih
    d. lagu dinyanyikan dengan semangat berapi-api

             B.  Isilah titik-titik di bawah ini dengan jawaban yang tepat !
        16. Sikap kita yang baik kepada setiap orang yang punya hak masing-masing adalah ....   
        17. Salah satu contoh kerukunan di lingkungan masyarakat adalah ….
        18. Para murid-murid sedang jalan-jalan membeli oleh-oleh.
        Agar menjadi kalimat yang efektif maka kata pada kalimat di atas yang sebaiknya tidak diulang adalah kata ....
        19. Kosa kata yang penulisannya sesuai dengan Pedoman Utama Ejaan Bahasa Indonesia adalah ....
        20. Gambar di atas merupakan contoh rangkaian ....
        21. Nama penemu telepon adalah ....
        22. Pada jaman dahulu roda terbuat dari ....
        23. Sarana yang dibutuhkan untuk untuk mendistribusikan barang adalah ....
        24. Tangga nada minor diawali dan diakhiri dengan nada ....
        25. Susunan nada yang memiliki jarak tertentu disebut ....

    C.   Jawablah pertanyaan berikut dengan uraian yang benar !
    26.   Tuliskan  5 contoh kewajiban seorang anak di rumah !
    27.   Jelaskan pengertian teks eksplanasi ilmiah !
    28.   Tuliskan Tuliskan 4  nama-nama tokoh penemu di dunia beserta hasil temuannya !
    29.   Bagaimana pengaruh alat transportasi modern terhadap penyebaran barang barang ?
    Asrul251
    Asrul251 Menyukai Blog dan berbagi informasi yang bermanfaat melalui blog. Jika ada pertanyaan bisa menghubungi admin di WA atau bisa  Klik langsung disini

    Posting Komentar